Buka Halaman Baru dengan Tab Baru CATATAN HARIAN: 08/19/16

Jumat, 19 Agustus 2016

KKPI

PROTOKOL JARINGAN

1.    Pengertian Protokol Jaringan
         adalah satu set aturan yang mengatur online komunikasi di antara beberapa buah komputer yang ada dalam suatu jaringan. Peraturan-peraturan tersebut termasuk pedoman yang mencakup beberapa kriteria-kriteria sebuah jaringan. Ini termasuk cara mengakses, topologi fisik yang diizinkan, jenis-jenis perkabelan, dan kecepatan pengiriman data. Protokol Jaringan diibaratkan sebagai bahasa komunikasi antar komputer dalam jaringan
2.    Prinsip-prinsip Desain Protokol
  Dalam membuat protokol ada tiga hal yang harus dipertimbangkan:
·         Efektivitas
·         kehandalan,
·         Kemampuan dalam kondisi gagal di network.

ILMU PENGETAHUAN ALAM

RESPIRASI TUMBUHAN
Kegiatan Siswa 1.2 
kami berkelompok melakukan uji pengamatan dikelas
Respirasi Tumbuhan
   Pada waktu tumbuhan bernapas mengambil gas oksigen dari sekitarnya dan mengeluarkan gas karbon dioksida ke sekitarnya, dalam proses ini dihasilkan energi berupa panas. Pada percobaan ini akan ditunjukkan pengeluaran gas karbon dioksida ketika tumbuhan bernafas.
1.    Alat dan bahan
a.    Tabung spesimen atau tabung reaksi besar pendek 2 buah
b.    Benang
c.    Kantong plastik tak berwarna
d.    Karet gelang atau tali rafia
e.    Kain kasa/perban kasa
f.     Air kapur jernih
g.    Kecambah kacang atau kuncup bunga yang tidak berwarna hijau